Masih dengan konsep serupa, kali ini hanya dibuat dua jendela ukuran besar yang buat ruangan terlihat terang
Lanjutkan membaca artikel di bawah
Baca Juga: 9 Inspirasi Jendela Dapur Minimalis untuk Sirkulasi Udara yang Baik
Trik Memilih Rumah Minimalis Untuk Hunian
Pada dasarnya, desain rumah minimalis modern mengutamakan efisiensi dan fungsionalitas, akan tetapi tetap dapat memenuhi kebutuhan penghuninya. Yang unik, konsep ini tidak hanya menyangkut bentuk arsitektur rumah, tapi juga dipengaruhi oleh tipe rumah, material bangunan, hingga pemilihan furniture yang tepat. Ingin tahu lebih jauh terkait desain rumah minimalis modern? Simak tipsnya berikut.
Gambar Rumah Minimalis Luas Tipe 72
Jika rumah tipe 21 dan 36 diperuntukan untuk keluarga kecil, rumah tipe 72 dapat diperuntukan untuk keluarga besar. Hal ini dikarenakan dengan luasan 72 m2, setidaknya Anda bisa memiliki tiga kamar tidur, dua kamar mandi, ruang keluarga, ruang tamu, dan dapur yang cukup luas. Selain itu, Anda juga masih bisa memiliki taman kecil di depan rumah.
Rumah Minimalis Gaya Jepang
Budaya Jepang yang identik dengan minimalis dan kerapihan ruang banyak menginspirasi banyak orang dan mengaplikasikannya pada hunian masing-masing. Selain itu, konsep rumah gaya Jepang juga semakin dilirik seiring dengan kepopuleran budaya Jepang sendiri.
Untuk menjadikan rumah bergaya Jepang, Anda bisa menempatkan ornamen-ornamen khas Jepang, atau furniture khas jepang yang menggunakan bahan alam seperti bambu dan kayu yang bernuansa warna pastel.
Model Rumah Minimalis Terbaru 1 Lantai
Model rumah minimalis terbaru dengan satu lantai menampilkan desain yang fungsional dan estetis. Dengan penekanan pada kesederhanaan, rumah ini memadukan elemen modern dengan kepraktisan.
Interior yang minimalis tetapi elegan menampilkan detail-detail modern yang cerdas, seperti penggunaan material dan perabotan yang terpilih dengan cermat. Model rumah ini memadukan gaya, fungsionalitas, dan kenyamanan, menjadi rumah idaman bagi mereka yang menginginkan keanggunan dalam kesederhanaan.
Gambar Rumah Minimalis Luas Tipe 90
Jika Anda memiliki rumah tipe 90, dengan luasan 90 m2, Anda akan lebih leluasa untuk mendesain rumah impian Anda. Dengan rumah tipe ini, Anda bisa menentukan seberapa banyak ruang yang dibutuhkan sesuai kebutuhan keluarga. Jika ruang-ruang utama seperti kamar tidur, toilet, dapur, ruang tamu, dan keluarga sudah terpenuhi, Anda bisa menambahkan taman cantik di depan maupun belakang rumah.
Gambar Rumah Minimalis Luas Tipe 36
Rumah tipe 36 yang memiliki luasan 6×6 m2 merupakan salah satu tipe rumah yang cukup ideal. Hal ini dikarenakan luasan rumah tidak terlalu kecil, namun tidak juga terlalu luas. Rumah jenis ini biasanya diburu oleh pasangan yang baru menikah ataupun keluarga dengan anggota keluarga yang tidak terlalu banyak.
Biasanya mereka membeli rumah tipe ini sebagai rumah pertama mereka. Hal ini dikarenakan harga yang cukup terjangkau dan luasan yang pas. Seperti terlihat pada denah di bawah, rumah ini bisa didesain dengan dua kamar tidur, dengan ruang tamu maupun keluarga, toilet, hingga dapur yang minimalis. Ruangan-ruangan tersebut merupakan ruangan pokok yang dibutuhkan oleh suatu rumah.
Model Rumah Minimalis 3 Lantai 2 Kamar
Desain rumah ini cocok untuk Anda yang merupakan pasangan baru. Rumah yang dapat dijadikan tempat tinggal sekaligus lokasi bekerja. Zaman sekarang, rumah bisa menjadi lokasi kreatif orang untuk mendapat inspirasi saat bekerja.
Nah, rumah tiga lantai ini bisa dimanfaatkan sebagai ruang kerja, ruang meeting dan bahkan sebagai usaha start-up sekalipun. Pasangan baru yang mencoba memulai perusahaan kecil mereka sangatlah cocok dengan rumah ini.
Dari denah di bawah terlihat, setiap lantai dimanfaatkan sebagai ruang yang baik. Lantai dasar sebagai ruang tamu dan ruang meeting atau kantor kecil. Kemudian, pada lantai pertama (atau dua), sudah menjadi milik pribadi Anda. Sebagai dapur ataupun ruang santai Anda.
Terakhir, ada model picture window yang modern dan mewah. Bentuknya dirancang lebar untuk melihat pemandangan luar dengan jelas
Demikianlah ragam model jendela modern minimalis yang bisa kamu jadikan referensi untuk hunianmu. Semoga bisa menginspirasi, ya!
Baca Juga: 14 Tips Dekor Kos Tanpa Jendela jadi Makin Comfy, Gak Panas!
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.
Akhir-akhir ini, model rumah minimalis modern semakin disukai. Ada yang menganggap desain dan interior ala Skandinavia menjadi kiblat dari konsep ini. Ada pula yang berpikir Jepang sebagai akar dari gaya hidup minimalis, ikut memberi pengaruh dalam arsitektur dan desain. Tak ada yang salah, karena sedikit banyak ada benarnya.
Pada dasarnya, model rumah minimalis modern mengutamakan efisiensi dan fungsional, tetapi dapat memenuhi kebutuhan penghuninya. Hal yang unik, konsep ini tidak hanya menyangkut bentuk arsitektur rumah, tapi juga desain interior, pemilihan perabot, warna, pengaturan cahaya, hingga tanaman penghias rumah.
Mendesain model rumah dengan konsep minimalis modern bukanlah hal mudah, tapi juga tidak begitu sulit, asalkan Anda tahu apa yang dibutuhkan. Dalam artikel ini akan dibahas secara lengkap desain rumah minimalis modern 2023. Namun sebelum membahasnya, berikut ini merupakan poin-poin yang akan dibahas.
Dalam mendesain sebuah rumah, penambahan jendela gak hanya berfungsi sebagai sumber pencahayaan, melainkan juga bisa jadi salah satu aspek yang mampu memberi nilai keindahan. Sehingga, penting untuk memilih model yang sesuai dengan tema dari ruangan tersebut.
Nah, di bawah ini ada beberapa rekomendasi model jendela modern minimalis yang bisa dijadikan referensi. Yuk, simak terus buat tahu yang menurutmu paling kece!